Cara Pisah Jalur Game dan Browsing Koneksi 2 ISP Bagian 3

Cara Pisah Jalur Game dan Browsing Koneksi 2 ISP Bagian 3 - Apakah sahabat sedang mencari informasi tentang ALHAD ENTERPRISES ?, Nah isi dalam Artikel ini disusun agar pembaca dapat memperluas pegetahuan tentang Cara Pisah Jalur Game dan Browsing Koneksi 2 ISP Bagian 3, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan referensi dari semua pembahasan untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel ADSENSE, Artikel Afilasi, Artikel Bisnis Online, Artikel Click Bank, Artikel HYIP, Artikel Internet Marketing., Artikel Internet Network Service, Artikel PPC, Artikel PTC, Artikel Reseller, Artikel Rokok Herbal SIN, Artikel Survei, Artikel YOUTUBE, yang kami suguhkan ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Cara Pisah Jalur Game dan Browsing Koneksi 2 ISP Bagian 3
link : Cara Pisah Jalur Game dan Browsing Koneksi 2 ISP Bagian 3


Cara Pisah Jalur Game dan Browsing Koneksi 2 ISP Bagian 3

Dibagian ke tiga ini akan di bahas tentang static routing, tujuannya untuk menentukan Jalur koneksi berdasarkan Mangle yang telah di buat pada Routing Mark sesuai dengan peruntukannya dimana ISP 1 untuk Hajur Game dan ISP 2 untuk Browsing


Langkah detail Sebagai Berikut:
1.       Klik Menu IP – Route selanjutnya Tambahkan Routing Static untuk ISP 1 (Jalur  Game )  dengan parameter
·         dst-address                : 0.0.0.0/0 
·         gateway       : IP Modem ISP 1
·         Routing Mark             : Jalur ISP-1




2.       Klik Menu IP – Route selanjutnya Tambahkan Routing Static untuk ISP 2 (Jalur Game)  dengan parameter

·         dst-address                : 0.0.0.0/0 
·         gateway       : IP Modem ISP 2
·         Routing Mark             : Jalur ISP-2 


  
Selanjutnya akan kita buat Fungsi Fail Over untuk Backup koneksi jika salah satu ISP Putus, Dengan menggunakan lebih dari satu gateway internet (ISP) memungkinkan kita untuk melakukan fail over dimana salah satu link bisa dijadikan sebagai gateway utama dan yang lain menjadi link backup

3.       Kemudian Buat fail over untuk backup koneksi jika salah satu ISP Down





Mekanisme pengecekan gateway ini akan menggunakan ARP Request atau Test Ping yang akan dikirimakan setiap 10 detik. Sebuah link akan dianggap sebagai "Gateway Time-Out" apabila tidak menerima respon selama kurang lebih 10 detik dari mesin gateway. Dan akan dianggap "Unreachable" jika terjadi 3 kali gateway time-out secara berurutan.



4.       Kemudian Buat Parameter Rule di Menu IP – Route – Rule dengan tujuan untuk menentukan darimana saja Traffic yang dilewati. Tambahkan Seluruh IP Interface ether-WAN dan Local Seperti terlihat pada gambar dibawah ini.

/ip route rule
add dst-address=192.168.1.0.0/24 action=lookup table=main
add dst-address=192.168.43.0/24 action=lookup table=main
add dst-address=192.168.30/24 action=lookup table=main
add src-address=192.168.1.0/24 action=lookup table=jalur-ISP-1-Game
add src-address=192.168.43.0/24 action=lookup table=jalur-ISP-2
add routing-mark= jalur-ISP-1-Game action=lookup table= jalur-ISP-1-Game
add routing-mark= jalur-ISP-2 action=lookup table= jalur-ISP-2


5.       Jika Sudah selesai lakukan ujicoba Tracert di masing-masing jalur client yang sedang menggunakan layanan browsing dan Game Online.

Hasil  Tes Untuk Layanan Browsing


Sesuai Client sudah Menggunakan ISP 2  ujicoba juga untuk Client yg terkoneksi ke game dan pastikan gateway menggunakan ISP 1 yaitu 192.168.1.1



Jika masing-masing layanan telah sesuai dengan gateway yg diberikan yaitu Jalur Browsing menggunakan ISP-1 dan Jalur Game Online menggunakan ISP 2 maka settingan telah berhasil.



LATIHAN MANDIRI

Untuk Memahami Materi datas diberikan latihan Mandiri sebagai berikut
1.       Selanjutnya Bagaimana JIka jaringan LAN ada 2 misal LAN 1 Segmen IP : 192.168.10.0/24 dan LAN 2 Ip address 192.168.20.0/24. Scenario LAN 1 menggunakan ISP 1 dan LAN 2 menggunakan ISP 2, bagaimana konfigurasinya ?
2.       Bagaimana Jika antar jaringan LAN 1 dan LAN 2 bisa saling PING dan  ingin terhubung bertukar file printer sharing. Bagaimana konfigurasinya. ?


Tutorial Bagian 2 Disini

Tutorial Bagian 1 Disini


Salam Padepokan IT.


 


Demikianlah Artikel Cara Pisah Jalur Game dan Browsing Koneksi 2 ISP Bagian 3

Sekianlah artikel Cara Pisah Jalur Game dan Browsing Koneksi 2 ISP Bagian 3 kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, Karena keterbatasan pengetahuan maupun pengalaman kami, Kami yakin masih banyak kekurangan dalam makalah ini, Oleh karena itu kami sangat mengharapkan saran dan kritik yang membangun dari pembaca demi kesempurnaan artikel ini.

Subscribe to receive free email updates: